Tag: Olimpiade 2024 Paris
JAKARTA, NusaBali - Pebalap sepeda Indonesia Bernard van Aert gagal meraih medali di Olimpiade 2024 Paris. Bernard di urutan 20 dalam nomor omnium, di Velodrome National de Saint-Quentin-en-Yvelines, Prancis, Kamis (8/8). Pelatih balap sepeda Indonesia, Dadang Haris Poernomo mengatakan, ada tiga faktor yang menyebabkan kegagalan anak asuhnya.
JAKARTA, NusaBali - Lifter Indonesia yang empat kali meraih medali Olimpiade, Eko Yuli Irawan gagal mendapatkan medali kelima di Olimpiade 2024 Paris.
JAKARTA, NusaBali - Atlet panjat tebing Tim Indonesia di nomor speed putri, Desak Made Rita Kusuma Dewi lolos ke babak perempat final Olimpiade Paris 2024.
Target saya melakukan yang terbaik, berusaha semaksimal mungkin. Besok tidak mudah, karena lawan adalah nomor satu dunia, saya gak mau keder. Saya mau berusaha terbaik dan semampunya.
JAKARTA, NusaBali - Dua perenang Indonesia di Olimpiade 2024 Paris, Joe Aditya Kurniawan dan Azzahra Parmatahani langsung kandas usai terlempar dari 30 besar. Perenang putra Joe Aditya di urutan ke-33 dan Azzahra di posisi ke-31. Saat berlomba kedanya disaksikan Ketum PB Akuatik Indonesia yang juga Chef de Mission (CdM) Tim Indonesia, Anindya Bakrie.
JAKARTA, NusaBali - Sampai saat ini Tim Indonesia di Olimpiade 2024 Paris, Prancis belum memperoleh medali. Justru, sejumlah atlet mengalami kekalahan. Bahkan, beberapa dari mereka sudah pulang ke tanah air usai berlaga.
JAKARTA, NusaBali - Usai bertanding di Olimpiade 2024 Paris, pejudo kelas -52 kg Maryam March Maharani (Rani) dan pelatih judo Putu Wiradamungga Adesta kembali ke Indonesia. Tiba di tanah air, mereka disambut dan diberikan pengalungan bunga oleh Komite Eksekutif NOC Indonesia, Jadi Rajagukguk yang ditemani oleh Deputi Olahragawan Andalan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Budi Arianto Muslim serta perwakilan dari Aice Indonesia, Windah.
PARIS, NusaBali - Penyerang Argentina, Julian Alvarez angkat bicara tentang masa depannya bersama klub Liga Premier Inggris Manchester City. Dia menegaskan bahwa akan memutuskan masa depannya setelah Olimpiade 2024 Paris.
JAKARTA, NusaBali - Desak Made Rita Kusuma Dewi, salah satu andalan panjat tebing Indonesia, terus menjalani persiapan. Atlet asal Singaraja itu melakukan penyesuaian jam biologis bersama tiga atlet panjat tebing Indonesia lainnya, jelang tampil di Olimpiade 2024 Paris.
JAKARTA, NusaBali - Pelatih panjat tebing Indonesia Hendra Basir menegaskan, target untuk anak asuhnya bukan memecahkan rekor catatan waktu pada Olimpiade 2024.
JAKARTA, NusaBali - Mantan pejudo Bali, Putu Wiradamungga Adesta mendampingi pejudo Indonesia yang lolos ke Olimpiade 2024 Paris, Maryam March Maharani di kelas 52 kg sebagai pelatih. Kini, Adesta dan Maryam sudah berada di Paris. Mereka disana sejak 5 Juli 2024 lalu.
BERLIN, NusaBali - Konfederasi Sepakbola Eropa (UEFA) menunjuk Francois Letexier sebagai wasit yang memimpin laga final Euro 2024. Letexier bukan wasit yang asing, terutama bagi netizen sepakbola Indonesia.
JAKARTA, NusaBali - Pelatih Timnas Guinea U-23, Kaba Diawara, memuji gaya permainan Timnas Indonesia U-23 menjelang laga play-off antarkonfederasi untuk merebut tiket ke Olimpiade 2024 Paris, di Centre National du Football de Clairefontaine, Paris, Kamis (9/5).
JAKARTA, NusaBali - Pelatih judo Putu Wiradamungga Adesta berharap pejudo Indonesia ada yang lolos Olimpiade 2024 Paris. Karena itu, beberapa pejudo diikutsertakan mengikuti sejumlah kejuaraan di luar negeri agar mendapatkan poin Olimpiade. Salah satunya, Asian Championship pada 20-23 April 2024 di Hongkong.
JAKARTA, NusaBaloli - Chef de Mission (CdM) Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024, Anindya Novyan Bakrie menekankan bahwa di Paris nanti kontingen Indonesia harus menjaga tradisi medali emas. Untuk mencapai tujuan tersebut, Anindya mengatakan perlunya sinergi antara Kemenpora, KOI, KONI maupun federasi dalam mempersiapkan atlet sebaik mungkin.
JAKARTA, NusaBali - Indonesia membawa pulang dua gelar juara All England 2024 melalui tunggal putra Jonatan Christie (Jojo) dan ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto pada, Minggu (17/3). Hasil itu, menjawab harapan publik untuk bulutangkis supaya bisa menjaga tradisi medali emas di Olimpiade 2024 Paris.
JAKARTA, NusaBali - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat berharap cabang olahraga panjat tebing menjadi kontributor medali Indonesia di ajang Olimpiade 2024 Paris.
JAKARTA, NusaBali - Legenda bulu tangkis Indonesia Liliyana Natsir atau akrab disapa Butet mengaku tidak ada kata mustahil untuk Merah Putih dapat kembali mendapatkan emas di Olimpiade 2024 Paris, Prancis.
JAKARA, NusaBali - Pengurus Pusat Persatuan Bulu Tangkis Indonesia (PP PBSI) resmi mengumumkan jajaran Tim Ad Hoc yang bertugas dan fokus untuk memperbaiki peringkat para atlet menuju Olimpiade 2024 Paris.
Di sektor ganda putra dan ganda campuran, Indonesia mengirimkan semua pasangan utama di Pelatnas PBSI. Hal itu dilakukan karena para pemainnya butuh poin untuk tampil di Olimpiade 2024 Paris.
Topik Pilihan
-
Badung 17 Nov 2024 Balapan Liar Dibubarkan, Satu Orang Diamankan
-
-
-
Denpasar 16 Nov 2024 Cegah Judol, HP Anggota Diperiksa Propam
-
-
Denpasar 16 Nov 2024 Pemkot Gelar Rakor Bahas Pilkada 2024
-
Badung 16 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Bersiap Sambut Nataru
-
Jembrana 16 Nov 2024 DPRD Dorong Evaluasi Jam Kerja Pegawai
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.