Tag: Buser
DENPASAR, NusaBali.com - Peristiwa menegangkan terjadi di Toko Gede, Jalan Teuku Umar Nomor 48 Denpasar, Selasa (30/8/2022) pukul 06.37 Wita. Perampok bersenjata golok menyatroni minimarket dan mengambil uang jutaan rupiah yang disimpan di brankas.
DENPASAR, NusaBali
Maling kambuhan berinisial BO, 26 kembali berurusan dengan polisi.
DENPASAR, NusaBali
Direktorat Reserse Kriminal Umum (Dit Reskrimum) Polda Bali membeber kronologi lengkap peristiwa tewasnya I Gusti Agung Mirah Lestari,42, dalam jumpa pers di Mapolda Bali, Jalan WR Supratman Nomor 7 Denpasar, Senin (29/8) pagi.
BANGLI, NusaBali
Polisi masih memburu pelaku pencurian emas di Banjar Karangsuung Kaja, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli.
Modus penipuan adalah menawarkan rumah orang lain dengan harga murah. Begitu korbannya percaya dan mentransfer uang, pelaku menghilang.
BANGLI, NusaBali
Pencurian kabel terjadi di salah satu toko yang berlokasi di Banjar Blungbang, Kelurahan Kawan, Kecamatan Bangli, Rabu (24/8).
MANGUPURA, NusaBali
Peristiwa tragis yang dialami, I Gusti Agung Mirah Lestari,42, asal Banjar Tengah, Desa Buduk, Kecamatan Mengwi, Badung yang mayatnya ditemukan di got pinggir Hutan Klatakan, Banjar Sumbersari, Desa/Kecamatan Melaya, Jembrana, Selasa (23/8) pagi, menyisakan duka mendalam bagi keluarga besarnya.
DENPASAR, NusaBali
Penyidik Unit V Sat Reskrim Polresta Denpasar mengungkapkan 9 tersangka judi online yang digerebek di sebuah penginapan di Jalan Campuhan I, Kelurahan Legian, Kecamatan Kuta, Badung, Kamis (17/8) lalu mengelola dua situs judi online.
MANGUPURA, NusaBali
Aparat Satreskrim Polres Badung bersama jajaran Polsek meringkus 10 orang tersangka judi togel.
NEGARA, NusaBali
Tim Opsnal Unit Reskrim Polsek Mendoyo berhasil membekuk dua orang komplotan pencuri ternak, I Made Suartika alias Dek Oleh, 39, dari Banjar Delod Pempatan, Desa Mendoyo Dangin Tukad, Kecamatan Mendoyo, serta I Putu Yoga Pratama, 20, dari Banjar Sebual, Desa Dangin Tukadaya, Kecamatan Jembrana.
DENPASAR, NusaBali
Kasus pencurian motor alias curanmor terus meneror seluruh daerah di Bali. Berdasarkan data dari Biro Ops Polda Bali, sampai dengan bulan Juli 2022, telah terjadi 184 kasus curanmor di wilayah hukum Polda Bali.
Sebelumnya, tersangka Armando ditangkap Polsek Kuta Selatan dalam kasus yang sama dan baru bebas 7 bulan yang lalu.
DENPASAR, NusaBali
Maling residivis bernama Tole, 20, kepergok saat beraksi di rumah milik Kusyati, 47 di Jalan Ciung Wanara I Nomor 1A Sembung Sari Sumerta Kelod, Denpasar Timur, Kamis (11/8) pukul 12.00 Wita.
DENPASAR, NusaBali
Seorang mahasiswa, Sunarko Hermawan, 31, yang merupakan residivis kasus narkoba tak mendapat keringanan dari majelis hakim PN Denpasar yang diketuai Ida Ayu Nyoman Adnya Dewi.
Penangkapan terhadap tersangka Rohmat setelah menerima laporan dari seorang warga negara Perancis, Noemie Chloe Sancelme, 34 yang jadi korban jambret.
Kasus tersebut dinilai memenuhi persyaratan untuk diselesaikan dengan pola restorative justice. Di antaranya, musyawarah mufakat dan ganti rugi kepada korban.
MANGUPURA, NusaBali.com – Viral penembakan pemotor oleh pria yang menggunakan airsoft gun di Abiansemal, Kabupaten Badung, Sabtu (13/8/2022), ditindaklanjuti Polres Badung dengan menangkap terduga pelaku.
MANGUPURA, NusaBali
Duo maling genset di salah satu proyek di Desa Tumbak Bayuh, Kecamatan Mengwi, Badung, masing-masing Muhammad Rofiki, 21, dan SP, 15 diringkus Tim Opsnal Polsek Mengwi, Sabtu (13/8).
Polisi mengamankan 16 unit mobil pick up di lokasi dan ribuan tabung gas isian 3 kg.
MANGUPURA, NusaBali
Salah satu hotel di Jalan Kartika Plaza, Kelurahan/Kecamatan Kuta, Badung, diduga jadi pusat judi online.
Topik Pilihan
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)