Tag: Armada
"Sebanyak 20 armada kami siapkan untuk murid SMP di seluruh Jembrana yang masuk dalam DTKS,"
SINGARAJA, NusaBali - Setelah menunggu bertahun-tahun akhirnya Dinas Pemadam Kebakaran kebagian anggaran untuk pembelian satu unit armada baru tahun ini. Pengadaan armada baru itu dianggarkan Rp 1,9 miliar dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Buleleng.
SINGARAJA, NusaBali - Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Buleleng kerap berjuang memadamkan kebakaran dengan sarana dan prasarana tidak ideal. Antara lain, kurangnya pos dan pasukan pemadam hingga unit mobil pemadam yang sudah tua dan rusak.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.