Tag: Awig-awig
Bendesa Adat Liligundi, Ketut Alit Suardana, ingatkan setiap persoalan adat mestinya diselesaikan Majelis Desa Adat, bukan intervensi lembaga lain seperti DPRD
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menandatangani dan mengukuhkan Awig- awig Desa Adat Umasalakan, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, bertempat di balai desa setempat, Saniscara Pon Gumbreg, Sabtu (13/3).
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta didampingi Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Ida Bagus Ketut Mas Ananda menghadiri pengukuhan dan penandatanganan awig-awig Desa Adat Griya Budha di Balai Banjar Griya Budha Purnawati, Desa Tusan, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, pada Anggara Kliwon Kulantir, Selasa (23/2).
DENPASAR, NusaBali
Banjar Adat Kertasari, Kelurahan Panjer, Denpasar Selatan membuat awig-awig unik, yakni mewajibkan warga yang menikah baik perempuan maupun laki-laki untuk menanam pohon di lingkungan banjar atau di sekitar rumah mereka.
Warga Banjar Jasan, Desa Sebatu, Kecamatan Tegallalang, Gianyar, I Kadek Artono, mempertanyakan perkembangan kasus pemalsuan awig-awig yang dilakukan oleh Bendesa Jasan WAW.
Supaya ada payung hukum dan desa adatnya tidak susah, maka dibuatkanlah Perdes untuk memungut.
Kasus kriminalitas di wewidangan (wilayah) Desa Pakraman Penarukan, Kecamatan Tembuku, Bangli, nihil pasca pengesahan awig-awig.
Tata pengelolaan dan penggunaan pendapatan desa adat, diatur lebih lanjut dalam awig-awig.
Penghentian agar tidak terjadi dualisme pucuk pimpinan adat yang dalam awig-awig Desa Pakraman disebutkan Bendesa dipilih berdasarkan keturunan.
Desa Pakraman Jelekungkang, Desa Tamanbali, Kecamatan/Kabupaten Bangli punya awig-awig tentang durian.
Dinas Kebudayaan (Disbud) Tabanan akan membantu krama desa pakraman menulis awig-awig ke dalam dua bahasa, yakni aksara Bali dan aksara Latin berbahasa Bali, seuai pedoman yang baru.
Prajuru Desa Pakraman Penarukan, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli sosialisasikan awig-awig (aturan adat) mengenai sanksi bagi pelaku pencurian.
Jika maling tidak tertangkap, krama akan menggelar upacara mangening-ening di pura desa.
Peran masyarakat sangat diharapkan dalam penangan kasus rabies, salah satunya dengan memasukkan kegiatan ini dalam awig-awig (aturan adat).
Satu-satunya di Karangasem dari 715 banjar, hanya Banjar Canguang, Desa Bunutan, Kecamatan Abang, jadi pelopor menuntaskan program pemerintah wajib belajar (Wajar) sembilan tahun.
Krama menghendaki mantan ketua LPD Kapal, selain wajib mengembalikan kerugian materi, juga dituntut secara hukum adat (awig-awig) serta diproses secara hukum positif.
Untuk melestarikan satwa liar di Kawasan Desa Kayubihi, Kecamatan Bangli, prajuru adat kini kian gencar menerapkan sanksi pelarangan berburu, seperti yang terpampang di Dusun Pucangan, Kayang, Kuta Undisan, Gebagan, Bangklet dan sebagainya.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)