Tag: HKTI
DENPASAR, NusaBali
Rektor Universitas Dwijendra Denpasar, Dr Ir Gede Sedana MSc MMA dijagokan memimpin DPD HKTI (Himpunan Kerukunan Tani Indonesia) Provinsi Bali periode 2021-2026, dalam Musda yang rencananya digelar pada 3 November 2021 mendatang.
DENPASAR, NusaBali
Senada dengan tanggapan dari Ir I Gusti Putu Nuriatha dari Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Provinsi Bali yang berpendapat bahwa ketahanan pangan di Indonesia boleh jadi dibilang bersifat semu, begitu pula pendapat dari Dr Ir I Gede Sedana MSc, Rektor Universitas Dwijendra yang menyampaikan materinya secara virtual dalam dialog ketahanan pangan yang berlangsung di Agro Learning Center, Minggu (26/7).
DENPASAR, NusaBali
Pakar pertanian sekaligus Rektor Universitas Dwijendra Dr Ir I Gede Sedana MSc mendorong hadirnya gudang-gudang pangan di Pulau Dewata untuk menjawab persoalan ketersediaan berbagai komoditas pertanian yang bersifat musiman.
DENPASAR, NusaBali
Isu ketahanan pangan memang seolah tak ada habis-habisnya dibahas. Memang ironis, jika mengingat Indonesia adalah negara agraris namun memiliki isu ketahanan pangan.
Himpunan Kerukunan Tani Indonesia ( HKTI) mengidentifikasi lima persoalan yang masih akan menimpa sektor pertanian dalam negeri selama lima tahun ke depan.
Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) mengandeng PT Japfa Comfeed Indonesia untuk menjalin kerja sama membeli jagung petani.
Kondisi lahan pertanian di Bali semakin memprihatinkan.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)