Tag: Calon Wakil Bupati
BANGLI, NusaBali - KPU Bangli menggelar simulasi pendaftaran bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Bangli, Senin (26/8), di kntor KPU setempat. Kegiatan ini bertujuan mematangkan persiapan penerimaan bakal calon.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bangli mengumumkan Pendaftaran Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Bangli Tahun 2024, sesuai Pengumuman KPU Kabupaten Bangli NOMOR : 749/PL.02.2-Pu/5106/2024.
GIANYAR, NusaBali - Semakin dekatnya perhelatan Pilkada Serentak 2024, KPU Kabupaten Gianyar melakukan proses pemutakhiran data pemilih. Dalam mendukung proses ini, KPU Gianyar akan merekrut Pantarlih (Petugas Pemutakhiran Data Pemilih) sebanyak 1.515 orang.
TABANAN, NusaBali - Penjaringan bakal Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) untuk Pilkada Tabanan 2024 di PDIP tampaknya akan seru. Sejumlah simpatisan pun mulai mengambil formulir pada, Senin (22/4).
MANGUPURA, NusaBali - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDIP Badung bakal membuka pendaftaran Calon Bupati-Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Badung untuk Pilkada Badung, 27 November 2024 dalam waktu dekat. Sekretaris DPC PDIP Badung, Putu Parwata menyebut penjaringan Cabup-Cawabup ini berdasarkan arahan dari DPP PDIP melalui DPD PDIP Provinsi Bali yang sepakat untuk segera membuka kesempatan kepada seluruh masyarakat yang ingin mendaftar.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Tabanan 17 Nov 2024 DPRD Tabanan Sambangi Sekolah Rusak
-
Badung 17 Nov 2024 Balapan Liar Dibubarkan, Satu Orang Diamankan
-
-
-
Denpasar 16 Nov 2024 Cegah Judol, HP Anggota Diperiksa Propam
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.