Tag: Gubernur Bali
Pasamuhan Agung Kebudayaan Bali 2022 yang baru pertama digelar ditujukan untuk menjaring permasalahan di bidang kebudayaan dan sekaligus mendiskusikan solusinya.
“Delegasi di KTT G20 saja memakai pakaian dengan kain tenun endek Bali. Kenapa kita tidak menggunakannya?"
Insentif untuk 8.310 perangkat desa Rp 31,4 miliar (636 orang Sekdes masing-masing Rp 500.000 per bulan, 7.674 orang Kaur/Kasi/Kadus masing-masing Rp 300.000 per bulan)
JAKARTA, NusaBali
Gubernur Bali Wayan Koster menerima penghargaan dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI atas prestasi Memacu Pertumbuhan Kreativitas dan Inovasi Kekayaan Intelektual dalam rangka Pemulihan Ekonomi Nasional.
Gubernur Koster berharap hasil Porprov Bali ini bisa mengantarkan Bali pada ajang PON XXI/2024 minimum mempertahankan 5 besar, kalau bisa 4 besar.
DENPASAR, NusaBali
Gubernur Bali, Wayan Koster bersama Kapolda Bali Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra menandatangani naskah Nota Kesepahaman antara Polda Bali dan Pemerintah Provinsi Bali tentang Pengembangan Smart City dengan Pendekatan Road Safety Policing Mendukung Smart Living dan Smart Mobility menuju Bali Smart Island di Provinsi Bali.
Tunjukkan budaya Bali kepada pemimpim G20 saat hadir di Bali, Pemprov menganggarkan sekitar Rp 400 juta untuk membiayai tarian penyambutan tersebut.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kiri) bersama Gubernur I Wayan Koster (kanan) menyambut kedatangan Menteri Luar Negeri Meksiko Marcelo Ebrard Casaubon (tengah) setibanya di terminal VVIP I Bandara I Gusti Ngurah Rai, Tuban, Kecamatan Kuta, Badung, Minggu (13/11/2022).
DENPASAR, NusaBali
Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara secara pribadi dan atas nama Pemerintah dan Masyarakat Kota Denpasar mengucapkan terimakasih kepada Presiden RI Ir Joko Widodo dan Gubernur Bali Wayan Koster yang telah mendukung terwujudnya Pembangunan Pelabuhan Sanur serta meresmikannya pada Buda Wage Ukir, Rabu (9/11).
DENPASAR, NusaBali
Ida Ayu Puspa Eny, Perajin Arak berlabel IWAK menyatakan pasca adanya Peraturan Gubernur Bali Nomor 1 Tahun 2020 tentang Tata Kelola Minuman Fermentasi dan/atau Destilasi Khas Bali memberanikan diri untuk tampil meracik Arak Bali sebagai minuman kemasan yang bercita rasa.
DENPASAR, NusaBali
Puncak HUT ke-14 Paiketan Warga Arya Wang Bang Pinatih berlangsung, Minggu (6/11) di Gedung Dharma Negara Alaya, Lumintang, Denpasar Utara.
DENPASAR, NusaBali
Gubernur Bali Wayan Koster menyelenggarakan ‘Cocktail Party dan Dinner Bersama Gubernur Bali’, di halaman gedung Jayasabha pada Saniscara Kliwon Landep, Sabtu (5/11) malam.
Bangunan bataran mirip taman di tengah Bale Pesandekan Pura Besakih dinilai mengganggu kenyamanan pamedek.
MANGUPURA, NusaBali
Gubernur Bali Wayan Koster bersama Wakil Gubernur Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati alias Cok Ace menyampaikan apresiasi atas diselenggarakannya Asesmen Sistem Manajemen Pengamanan Akomodasi Pariwisata yang diselenggarakan oleh Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Provinsi Bali bekerjasama dengan Polda Bali pada Sukra Wage Landep, Jumat (4/11) di Inter Continental Bali Resort, Badung.
Sebagai bentuk apresiasi atas penetapan Arak Bali jadi WBTb, Gubernur Koster gelar acara Cocktail Party dan Dinner serangkaian perayaan Tumpek Landep
DENPASAR, NusaBali
Gubernur Bali Wayan Koster memberikan dukungan kepada Komisi VII DPR RI untuk menyelesaikan RUU Energi Baru dan Energi Terbarukan (EBET). Pasalnya, ini merupakan kebijakan yang sangat bagus dan visioner untuk melihat masa depan Indonesia dengan berbagai potensi energi yang dimiliki, sekaligus mendukung Net Zero Emission di tahun 2060 guna terwujudnya alam dan udara Indonesia yang bersih serta berdampak pada kesehatan masyarakat.
DENPASAR, NusaBali
Gubernur Bali, Wayan Koster secara khusus mengumpulkan sekaligus memberikan arahan kepada 24 manajer hotel terkait akomodasi yang akan digunakan oleh Delegasi Presidensi G20 di Gedung Gajah, Jayasabha, Denpasar pada Anggara Umanis Landep, Selasa (1/11).
Peresmian dilakukan Gubernur Bali Wayan Koster bersama Dirut PT PLN Darmawan Prasodjo bertepatan peringatan Hari Transisi Energi, 1 November.
DENPASAR, NusaBali
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna H Laoly menganugerahkan Gubernur Bali Wayan Koster penghargaan atas prestasinya di dalam mendukung dan bekerjasama dalam Peningkatan Layanan Kekayaan Intelektual di Provinsi Bali.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.