Tag: DLHK Badung
Pada tahun anggaran 2019, Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung menggelontor anggaran Rp 1,2 miliar untuk pemeliharaan sejumlah taman.
Warga di seputaran Kuta mengeluhkan timbunan sampah menumpuk di lahan tahura tepatnya di belakang kuburan Padang Seni, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung.
Sebanyak 25 pohon perindang di kawasan Jalan Raya Canggu, Kecamatan Kuta Utara, ditemukan dalam kondisi mati.
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung menambah dua unit traktor pembersih sampah pada Senin (11/3).
Bersihkan Badung saat Malam Pangerupukan
Memanfaatkan momentum Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1941, Camat Kuta Utara Anak Agung Ngurah Arimbawa mengimbau masyarakat di Kecamatan Kuta Utara untuk turut ‘nyepi sampah’.
1.200 Petugas Bersihkan Pantai Jelang Melasti di Badung
Laboratorium Sidhi Medika di Banjar Dajan Peken, Desa Mengwitani, Kecamatan Mengwi, akhirnya bisa beroperasi kembali.
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung melakukan sidak tempat pengolahan limbah sampah medis di Rumah Sakit (RS) Kasih Ibu, Kedonganan, Kecamatan Kuta, Badung pada Rabu (27/2) siang.
Tumpukan sampah kembali menggunung di pinggir Jalan Raya Anggungan–Penarungan di Kecamatan Mengwi.
Petugas Dinas LHK Badung menemukan sampel identik limbah olahan. Tetapi pihak resto menyebut cairan yang mengalir ke pantai adalah air shower untuk membilas pasir.
Pelaksana proyek penanaman kabel listrik membuang limbah hasir pengeboran berupa pasir dan limestone ke sungai dan parit.
Dewan Pengurus Pusat (DPP) Dharma Murti mendukung kebijakan Pemerintah Provinsi Bali dalam upaya pembatasan timbulan sampah plastik sekali pakai sesuai Pergub Bali Nomor 97 Tahun 2018.
Terjangan sampah kiriman di kawasan pesisir pantai masih terus terjadi sampai saat ini.
Lokasi pembuangan sampah di Desa Kekeran, Kecamatan Mengwi, tak lagi beroperasi. Di lokasi kini terpasang papan bertulisan ‘dilarang membuang sampah di area ini!!!’.
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung akan melakukan penataan bantaran sungan Tukad Mati, Legian, Kecamatan Kuta.
Ratusan orang yang berasal dari berbagai elemen menyerbu Pantai Kedonganan, Jumat (1/2).
Untuk sementara Dinas LHK Badung akan memberikan pendampingan mengangkut sampah residu ke TPA Suwung, Denpasar.
Penghentian operasional Laboratorium Sidhi Medika berlangsung 30 hari. Pemilik juga wajib menggelar pecaruan di areal tempat sampah medis ditemukan.
Sampah Plastik di Pantai Kedonganan, Kuta
Topik Pilihan
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)