Tag: DLHK Badung
Pertemuan antara pihak Dinas Kebersihan dan Lingkungan Hidup (LHK) Badung, Camat Kuta Selatan, pihak perumahan, dan pemilik lahan sekaligus pengepul sampah di tempat pembuangan sampah (TPS) liar di Banjar Angas Sari, Desa Ungasan, yang direncanakan pada Rabu (11/4), urung dilakukan.
Sampah yang menumpuk di TPS liar Banjar Angas Sari, Desa Ungasan, Kuta Selatan, itu berasal dari 3.000 pelanggan di 10 kompleks perumahan.
Dalam perompesan pohon perindang ini ditangani khusus oleh tim Unit Reaksi Cepat (URC) perindang, beranggotakan 30 orang.
Menyongsong pertemuan tahunan IMF – World Bank pada Oktober 2018, Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Badung mempercantik taman sepanjang jalan.
Dinas LHK Badung mengerahkan 500 petugas untuk membersihkan sampah kiriman di Pantai Kuta dan Kedonganan.
Sampah kiriman kembali menerjang kawasan pesisir di Kabupaten Badung. Paling parah, seperti pengalaman selama ini adalah Pantai Kuta.
Jumlah sampah kiriman yang terjadi pada musim Angin Muson Barat tahun ini mengalami peningkatan hingga dua kali lipat.
Setelah Tawur Agung dan Pangerupukan, terkumpul 300 ton sampah. Pembersihan setelah Nyepi, Minggu (18/3), terkumpul 500 ton sampah.
Tim Bursli Dinas LHK Badung tidak mendapati cairan yang diduga limbah mengalir ke laut. Ditengarai langkah Dinas LHK ini sudah diketahui pihak pembuang limbah.
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung konsentrasi tangani badai pasir yang mengakibatkan penumpukan pasir di Jalan Raya Pantai Kuta hingga Legian, Kecamatan Kuta.
Belum habis menangani masalah sampah kiriman, Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Badungkini dihadapkan pada badai pasir di Kuta.
Sampah merupakan masalah yang sangat pelik bukan hanya di Kabupaten Badung, melainkan juga di Bali bahkan di dunia.
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung mencabut status darurat sampah kiriman laut yang menyerbu hampir semua pantai di Badung.
Total sampah pada malam perayaan tahun baru di sejumlah pantai di Badung mencapai 345 ton.
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung terjunkan 8 tokoh Superhero dan Sinterklas untuk membersihkan sampah kiriman laut di Pantai Wisata Kuta, Kecamatan Kuta, Rabu (27/12).
Mulai Rabu (27/12) hari ini, Kadis LHK Badung I Putu Eka Merthawan berkantor di Kedonganan, untuk mempermudah koordinasi penanganan sampah kiriman.
Volume sampah plastik di Pantai Kedonganan dan Jimbaran mencapai 300-an ton. Sebanyak 400 orang petugas kebersihan DLHK Badung dikerahkan.
Selama dua hari belakangan Pantai Kuta dan Legian diserbu sampah kiriman.
Memasuki musim penghujan, masalah sampah musiman mulai meningkat di Pantai Kuta.
Jembatan Tukad Bangkung masih menjadi salah satu primadona Badung bagian utara.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.