Tag: Polresta Denpasar
DENPASAR, NusaBali
Jajaran Polres/Polresta di wilayah hukum Polda Bali berlomba-lomba memperbaiki layanan kepada masyarakat.
DENPASAR, NusaBali
Sebulan diberi jabatan sebagai Kasat Reskrim Polresta Denpasar, Kompol Mikael Hutabarat langsung menjawab dengan mengungkap 14 kasus.
DENPASAR, NusaBali
Kapolresta Denpasar, Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan pimpin langsung serah terima jabatan (Sertijab) 8 pejabat utama di lingkungan Polresta Denpasar.
DENPASAR, NusaBali
Advokat, Siti Sapurah atau yang akrab disapa Ipung dipanggil Propam Polresta Denpasar, Senin (19/4).
DENPASAR, NusaBali
Polresta Denpasar siagakan 50 orang personel khusus untuk menangani bencana alam.
DENPASAR, NusaBali
Kapolresta Denpasar, Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan mengungkapkan dari semua bentuk kejahatan terjadi di wilayah hukum Polresta Denpasar kejahatan paling menonjol adalah narkoba.
DENPASAR, NusaBali
Memasuki masa tenang setelah melewati tahap kampanye Pilkada, jajaran Polresta Denpasar bersama Satpol PP dan instansi terkait lainnya kini menyasar baliho para kandidat.
DENPASAR, NusaBali
Kapolresta Denpasar, Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan dan Kasat Narkoba Polresta Denpasar, AKP Mikael Hutabarat mendapat penghargaan Promoter Reward dari Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi).
DENPASAR, NusaBali
Polresta Denpasar siagakan dua alat canggih baru, yakni pelampung remote control dan alat pemadam api bertekanan tinggi.
DENPASAR, NusaBali
Operasi Zebra Lempuyang 2020 yang dimulai 28 Oktober hingga 8 November digelar berbeda.
DENPASAR, NusaBali
Perang melawan Covid-19 terus dilakukan. Hingga saat ini virus yang melanda dunia itu belum ada tanda-tanda akan berakhir.
DENPASAR, NusaBali
Puluhan pengendara roda dua tak menggunakan helm yang melintasi di perempatan Jalan Diponegoro Jalan Teuku Umar, Kecamatan Denpasar Barat disetop Satuan Polisi Lalu Lintas Polresta Denpasar, pada Jumat (31/7) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Seorang ibu rumah tangga (IRT) bernama Luh Sustra Dewi, 35, ditemukan tewas diduga gantung diri di dalam warung di Parkiran Krematorium Cekomaria Jalan Jaya Sakti, Desa Peguyangan Kangin, Kecamatan Denpasar Utara, Minggu (31/5). Korban gantung diri menggunakan kain selendang warna kuning pada bagian lehernya.
DENPASAR, NusaBali
Satres Narkoba Polresta Denpasar dibantu Satgas CTOC Polda Bali selama Mei 2020 meringkus 30 orang pelaku penyalahgunaan narkotika dan obat-obatan terlarang. Puluhan tersangka itu dari 24 kasus yang berhasil diungkap selama sebulan terakhir.
Ajak Masyarakat Gotong Royong dan Disiplin Ikuti Imbauan Pemerintah
DENPASAR, NusaBali
Kapolresta Denpasar, AKBP Jansen Avitus Panjaitan, memberikan ucapan terimakasih khusus kepada 5 orang anggotanya di Lapangan Apel Mapolresta Denpasar, Rabu (13/5).
Kapolresta Denpasar AKBP Jansen Avitus Panjaitan menekankan, apabila ada yang korupsi dalam situasi darurat hukumannya adalah hukuman mati.
DENPASAR, NusaBali
Merebaknya wabah Virus Corona (Covid-19) kini mulai berdampak pada kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polresta Denpasar.
Tingginya minat masyarakat di Kota Denpasar dan sekitarnya untuk memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM) membuat jajaran Sat Lantas Polresta Denpasar gelar kegiatan ‘SIM Keliling’.
Sebanyak 28 orang warga pendatang asal Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT) terjaring patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) oleh jajaran Polresta Denpasar, pada Minggu (26/1) dini hari.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 29 Nov 2024 Bapanas Gandeng PIKAT dan SOS Bali
-
-
-
Badung 28 Nov 2024 Anggota KPPS Pakai Kostum Mahabharata di TPS
-
-
Badung 28 Nov 2024 Proyek Akomodasi Wisata Dikeluhkan Warga
-
-
Denpasar 27 Nov 2024 KPU Denpasar Musnahkan 4.770 Surat Suara
Berita Foto
Safari Kesehatan Rangkaian HKN
Pilkada Serentak 2024 di Denpasar
Peringatan Hari Guru
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Perang Abadi
Sang dhiramrih ayuddha rana tapabrata makalaga wirasadripu Lagy abyuha samadhitattwaguna wahana nira karunadidharana Sanmudra dhwaja singhanada japamantra waradhanuh acintyabhawana Bodhijnana sarottamanhilanaken ripu makaphala dharmasunyata. (Kunjarakarna Dharmakathana, 1.1)