Tag: Sidak
MANGUPURA, NusaBali
Kapolres Badung AKBP Leo Dedy Defretes inspeksi mendadak (Sidak) pedagang minyak goreng di Pasar Tradisional Cempaka, Kelurahan Kapal, Kecamatan Mengwi dan Pasar Semat di Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Badung, Kamis (24/3) pagi.
SINGARAJA, NusaBali
Polres Buleleng kembali melakukan inspeksi mendadak (sidak) terkait lonjakan harga minyak goreng, Selasa (22/3) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Kelangkaan minyak goreng yang terjadi akhir-akhir ini masih menjadi perhatian pemerintah dan aparat kepolisian sebagai penegak hukum.
MANGUPURA, NusaBali
Kerap menghidupkan musik di tengah malam, sebuah rumah di Jalan Kelapa Gading, Perumahan GTT Banjar Dukuh, Desa Dalung Permai, Badung, menjadi sorotan warga setempat.
DENPASAR, NusaBali
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengecek stok minyak goreng curah pada tingkat distributor di Bali, Jumat (18/3) pukul 17.00 Wita.
GIANYAR, NusaBali
Minyak goreng kembali langka dan mahal. Toko sembako yang biasanya memajang banyak stok minyak goreng, kini hanya bisa dihitung dengan jari.
SINGARAJA, NusaBali
Polres Buleleng melakukan inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah gudang distributor minyak goreng kemasan dan agen minyak curah yang ada di wilayah Kota Singaraja, pada Rabu (16/3) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Kapolresta Denpasar AKBP Bambang Yugo Pamungkas, memimpin langsung pengecekan ketersediaan minyak goreng yang dilakukan Satgas Pangan Kota Denpasar Selasa (15/3) sore.
Masyarakat diingatkan agar tidak panic buying karena stok minyak goreng di Jembrana sebenarnya masih aman.
SINGARAJA, NusaBali
Jalur shortcut Singaraja – Denpasar tepatnya di wilayah Desa Wanagiri, Kecamatan Sukasada, Buleleng sering menjadi jalur favorit para pengendara motor yang melaksanakan Sunday Morning Ride (Sunmori).
DENPASAR, NusaBali
Setelah sehari sebelumnya menyasar tiga lokasi mal yang ada di Kota Denpasar, petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Denpasar kembali melakukan sidak menyasar tiga mal/pusat perbelanjaan dan sentra elektronik di Kota Denpasar, Jumat (11/2).
NEGARA, NusaBali
Pasca kaburnya tiga tahanan, Tim Bidang Propam Polda Bali melakukan sidak ke Polres Jembrana, Jalan Pahlawan, Kelurahan Pendem, Kecamatan Jembrana, Jembana, Senin (24/1) pagi.
SINGARAJA, NusaBali
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Buleleng, sidak galian C di 4 lokasi di wilayah Kecamatan Seririt, Buleleng, pada Kamis (20/1) pagi.
BANGLI, NusaBali
Unit Tipikor Polres Bangli datangi SMKN 2 Bangli yang berlokasi di Desa Kayubihi, Kecamatan Bangli, Senin (17/1).
SINGARAJA, NusaBali
Loka Pengawasan Obat dan Makanan (POM) Buleleng melakukan intensifikasi pengawasan pangan serangkaian Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022, Rabu (29/12).
TABANAN, NusaBali
Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya meninjau pengerjaan hotmix di ruas jalan Beraban- Pangkung Tibah, Desa Pangkung Tibah, Kecamatan Kediri, Jumat (10/12).
AMLAPURA, NusaBali
Menjelang Hari Raya Kuningan, Saniscara Kliwon Kuningan, Sabtu (20/11) besok, jajaran Polsek Kubu, Karangasem, dipimpin Kapolsek AKP I Nengah Sona, memantau aktivitas di Pasar Hewan Rubaya, Banjar Beluhu Kangin, Desa Tulamben, Kecamatan Kubu, Karangasem, Kamis (18/11).
NEGARA, NusaBali
Menjelang Hari Raya Galungan dan Kuningan, jajaran Loka Pengawas Obat dan Makanan (POM) Buleleng, melakukan sidak pangan di Pasar Umum Negara, Kelurahan Pendem, Kecamatan/Kabupaten Jembrana, Jumat (5/11) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Jaksa Agung, ST Burhanuddin melakukan kunjungan kerja ke wilayah Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali Selasa (2/11).
NEGARA, NusaBali
Seiring diperlonggarnya aktivitas masyarakat dalam masa pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 2, disinyalir memicu lonjakan pendudukan pendatang (duktang) ke Bali.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.