Tag: Sidak
NEGARA, NusaBali - Petugas melakukan penggeledahan di kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rutan Kelas IIB Negara pada Senin (5/2). Hasilnya, petugas berhasil mengamankan beberapa barang terlarang.
MANGUPURA, NusaBali - Puluhan siswa SMKN I Kuta Selatan, Badung dilaporkan ke guru bagian kesiswaan karena melanggar aturan lalu lintas.
DENPASAR, NusaBali - Sejak awal Januari ini Satuan Lalu Lintas Polresta Denpasar telah menyita 148 knalpot kendaraan modifikasi.
MANGUPURA, NusaBali - Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono pimpin operasi yustisi yang melibatkan TNI, Kepala Desa bersama perangkatnya, Pecalang, Bakamda, dan Linmas. Operasi yustisi ini menyasar penduduk pendatang untuk merespons dua keributan yang terjadi di Sempidi dan Cemagi seminggu terakhir.
SINGARAJA, NusaBali - Satuan Lalulintas Polres Buleleng menindak puluhan pengendara sepeda motor yang menggunakan knalpot tidak standar atau knalpot brong di wilayah Kota Singaraja. Penindakan dilakukan saat patroli di jalan raya dan wilayah rawan gangguan keamanan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).
MANGUPURA, NusaBali - Sipandu Beradat Desa Pecatu, Kuta Selatan, Badung bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan penertiban penduduk pendatang (Duktang) di desa setempat, pada Kamis (12/1) pagi. Dalam kegiatan yang dilaksakan di empat kos-kosan besar itu menjaring 90 duktang.
SEMARAPURA, NusaBali - Kapolda Bali Irjen Pol. Ida Bagus Kade Putra Narendra melakukan peninjauan Pos Pelayanan (Pos Yan) Goa Lawah, Klungkung, yang berpotensi rawan kepadatan lalu lintas terkait dengan perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
DENPASAR, NusaBali - Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) menemukan produk olahan pangan tidak memenuhi ketentuan (TMK) tersebar di seluruh kabupaten/kota di Bali. Sebanyak 73,7 persen dari temuan tersebut didominasi oleh pelanggaran karena kadaluwarsa.
MANGUPURA, NusaBali - Polres Badung atensi kerawanan Kamtibmas pada malam tahun baru. Ada beberapa titik di wilayah hukum Polres Badung Badung menggelar pesta kembang api.
NEGARA, NusaBali - Jelang Hari Raya Natal 2023 dan Tahun Baru (2024), Loka POM Buleleng bersama tim gabungan dari OPD terkait, menggelar sidak bahan pangan ke sejumlah swalayan di Kabupaten Jembrana, Senin (18/12). Dalam sidak itu ditemukan 18 buah produk makanan yang sudah kadaluwarsa dan kemasannya rusak.
TABANAN, NusaBali - Blok hunian narapidana (Napi) Kelas IIB Tabanan kembali diobok-obok, Selasa (19/12). Ada tiga blok yang disasar bagian dari mendeteksi keamanan dan ketertibam jelang Natal dan Tahun Baru (Nataru).
DENPASAR, NusaBali - Kabag Ops Polresta Denpasar yang juga Karendal Ops Operasi Mantap Brata Agung Kompol I Ketut Tomiyasa melakukan sidak pengamanan di gudang logistik Pemilu, Jalan Gatsu Barat Nomor 400 dan Gor Kompyang Sujana, Denpasar Barat, pada Senin (18/12) pagi.
BANGLI, NusaBali - Bupati Bangli, Sang Nyoman Sedana Arta melakukan sidak pembangunan proyek gedung Mal Pelayanan Publik (MPP) Bangli yang berlokasi di Kelurahan Kawan, Kecamatan/Kabupaten Bangli, Senin (18/12).
MANGUPURA, NusaBali - Wakapolres Badung Kompol I Made Pramasetia melakukan inspeksi mendadak (sidak) anggota yang bertugas di ruang pelayanan publik, Gedung Parama Radha Gantari, Jalan I Gusti Ngurah Rai Nomor 7, Mengwi, Badung, Minggu (17/12) pukul 09.00 Wita. Mantan Kapolsek Kuta Utara ini datang didampingi Kasat Lantas Akp I Wayan Sugiata.
NEGARA, NusaBali - Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Kelas II Bali menggelar razia angkutan jemput antar provinsi (AJAP) atau mobil travel di Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Jembrana, Kamis (14/12) malam. Dalam razia yang digelar hingga Jumat (15/12) dini hari itu terjaring 39 travel bodong.
DENPASAR, NusaBali - Satgas Pangan Mabes Polri bersama Satgas Pangan Daerah Bali sidak harga sepuluh komoditas di Pasar Kereneng, Kecamatan Denpasar Utara, dan Pasar Badung, Kecamatan Badung, pada Rabu (13/12) sore.
DENPASAR, NusaBali - Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari menyambangi gudang logistik Pemilu 2024 KPU Kota Denpasar di GOR Kompyang Sujana (Lapangan Buyung) di Jalan Gunung Agung, Denpasar Utara pada, Rabu (13/12) malam pukul 22.00 Wita. Hasyim dan rombongan KPU RI didampingi jajaran KPU Provinsi Bali dan KPU Denpasar mengecek kesiapan logistik Pemilu 2024 di Pulau Dewata khususnya Kota Denpasar.
MANGUPURA, MusaBali - Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Badung menggelar sidak di Desa Darmasaba, Badung, pada Kamis (7/12) malam. Sidak yang menyasar kos-kosan itu digelar bekerja sama dengan Satpol PP Badung dan perangkat desa setempat.
Dari 13 usaha pemotongan ayam, ada 3 oknum pelaku usaha yang kedapatan membuang limbahnya langsung ke sungai.
DENPASAR, NusaBali - Desa Sumerta Kauh menggela razia penduduk pendatang (Duktang) di wilayah Banjar Eka Dharma, pada Senin (4/12) malam. Razia yang digelar perangkat desa itu melibatkan Bhabinkamtibmas yang ditugaskan di sana Aiptu I Putu Sujana, Babinsa, Pecalang, dan lainnya.
Topik Pilihan
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)