Tag: Sidak
BANGLI, NusaBali - Tim gabungan melakukan sidak ke dalam wisma hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Rutan Klas II B Bangli pada Senin (20/11). Sidak dilakukan guna mengantisipasi peredaran gelap narkoba, penyalahgunaan handphone dan benda terlarang lainnya di lingkungan Rutan Bangli. Hasil sidak nihil temuan barang terlarang.
GIANYAR, NusaBali - Kasat Tahti Polres Gianyar Ipda I Nengah Artayasa SH bersama Anggota Sat Tahti dan didampingi oleh Kanit Provost Ipda I Nyoman Budiyasa dan anggota Propam melaksanakan penggeledahan ruang tahanan Polres Gianyar, Senin (20/11).
NEGARA, NusaBali - Petugas gabungan dari Satpol PP Kabupaten Jembrana dan Bea Cukai Denpasar, menggelar sidak rokok ilegal di sejumlah toko seputaran wilayah Kecamatan Negara, Jembrana, Rabu (15/11). Alhasil, dari belasan toko maupun warung yang diobok-obok petugas, diamankan sebanyak 652 bungkus rokok ilegal.
DENPASAR, NusaBali - Komisi III dan IV DPRD Kota Denpasar akhirnya turun memantau proyek yang tengah berjalan. Salah satu proyek yang dipantau yakni pembangunan gedung SMPN 16 Denpasar di Desa Sidakarya, Denpasar Selatan, Selasa (14/11).
GIANYAR, NusaBali - Divisi Profesi dan Pengamanan (Div Propam) Mabes Polri melaksanakan penegakan ketertiban dan disiplin (Gaktibplin) kepada personel Polres Gianyar dan jajaran, Selasa (14/11) pagi.
GIANYAR, NusaBali - Kapolres Gianyar AKBP Ketut Widiada melaksanakan pengecekan pelayanan di kantor Samsat Gianyar, di Jalan Raya Samplangan, Rabu (8/11).
MANGUPURA, NusaBali - Tim berantas Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Badung menyasar kawasan Kelurahan/Kecamatan Kuta, Minggu (15/10). Kegiatan yang dipimpin langsung Kepala BNNK Badung AKBP AA Gde Mudita itu menyasar kos-kosan elite.
DENPASAR, NusaBali - Tim Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Denpasar melakukan sidak lalu lintas dan angkutan jalan di beberapa ruas jalan di Denpasar, Rabu (11/10).
MANGUPURA, NusaBali - Tim Deteksi Dini Penyalahgunaan Narkotika, Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Badung melaksanakan sweeping ke pemukiman warga di Kelurahan Legian, Kecamatan Kuta, Badung, pada Sabtu (7/10) malam.
DENPASAR, NusaBali - Sebanyak 56 penduduk pendatang (duktang) kedapatan tidak terdaftar di Desa Dangin Puri Kelod, Kecamatan Denpasar Timur.
GIANYAR, NusaBali - Kabag Ops Polres Gianyar Kompol I Gusti Ngurah Yudistira dan Kasat Samapta Iptu I Nyoman Sucipta memimpin inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah kafe, Sabtu (23/9) malam.
Persoalan money changer ini menjadi atensi dari APVA dan Polda Bali, karean belakangan ini cukup banyak usaha money changer yang dikeluhkan.
DENPASAR, NusaBali - Wakil Walikota Denpasar I Kadek Agus Arya Wibawa melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Mall Pelayanan Publik (MPP) Gedung Sewaka Dharma, Lumintang, Denpasar Utara, Rabu (6/9). Sidak ini dilakukan untuk memastikan pelayanan publik kepada warga Kota Denpasar berjalan optimal.
MANGUPURA, NusaBali - Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Badung obok-obok Desa Baha, Kecamatan Mengwi, Badung, Jumat (1/9) malam.
MANGUPURA, NusaBali - Petugas Linmas (Perlindungan Masyarakat) Kelurahan Legian, Kuta, Kabupaten Badung menindak sejumlah anak punk yang tidur di emperan toko milik warga, Sabtu (2/9). Penindakan tersebut dilakukan karena ada pengaduan dari sejumlah warga, yang resah lantaran tempat usaha mereka dipergunakan sebagai lokasi mangkal.
MANGUPURA, NusaBali - Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono sidak kelengkapan anak buahnya saat apel pagi di lapangan Mapolres Badung, Jumat (1/9) pagi. Pengecekan itu untuk memastikan seluruh anak buahnya menjalankan standar kelengkapan seorang anggota polisi pada saat jam dinas.
Ketua Komisi II DPRD Badung I Gusti Lanang Umbara mengatakan sengaja turun bersama instansi terkait untuk mencari win-win solution.
GIANYAR, NusaBali - Satgas gabungan melaksanakan sidak narkoba di wilayah Bypass IB Mantra, Desa Ketewel, Sukawati, Gianyar, Kamis (24/8) malam.
TABANAN, NusaBali - Pelaku pembuang bayi di Tukad Yeh Apuh, Banjar Balu, Desa Abiantuwung, Kecamatan Kediri, Tabanan masih misterius. Personel Polsek Kediri telah menyisir sejumlah celah mulai dari kos-kosan hingga kontrakan, namun masih nihil.
MANGUPURA, NusaBali - Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono diam-diam turun ke jalan mengecek anak buahnya yang mengatur arus lalu lintas di Simpang Sempidi, Mengwi, Badung, Kamis (24/8) pagi. Kapolres ingin memastikan anak buahnya memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat khususnya pengendara.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.