Tag: Pelabuhan Padangbai
Sempat terjadi antrean panjang di Pelabuhan Padangbai, Banjar Segara, Desa Padangbai, Kecamatan Manggis, Karangasem dari Minggu ( 28/4) pukul 23.00 Wita hingga Senin (29/4) pukul 10.00 Wita.
Selama tiga tahun, sudah terjadi kenaikan harga barang dan biaya operasional. Maka, dari hasil kajian kemungkinan tarif naik 17 persen.
Tabrakan itu menyebabkan saluran oli ekskavator putus, olinya muncrat membasahi sepanjang Dermaga I Pelabuhan Padangbai.
KMP Roro (roll on roll off) Nusa Jaya Abadi yang melayani rute Pelabuhan Padangbai, Desa Padangbai, Kecamatan Manggis, Karangasem menuju Pelabuhan Mentigi, Desa Batununggul, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, pergi–pulang (pp), masuk dok sejak Senin (4/9).
Dermaga I Pelabuhan Padangbai langsung dioperasikan kembali setelah mengalami perbaikan sejak Senin (17/7) pukul 08.00 Wita, dan tuntas perbaikan pada Selasa (18/7) pukul 14.00 Wita, atau sekitar 30 jam.
Selama sebulan terakhir, Polsek Kawasan Laut Padangbai, Kecamatan Manggis, Karangasem, mengamankan 32 unit sepeda motor hasil operasi secara reguler.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.