Tag: DPRD Bangli
Menurut Satria Yudha, Bupati Made Gianyar akan melakukan mutasi pada pertengahan November ini.
Anggota Komisi I DPRD Bangli, I Dewa Suamba Adnyana, Joko Arnawa dan Ni Wayan Indrawati mengecek keberadaan tahanan pasangan pembuang bayi, Ni Ketut J dan I Kadek S di Rutan Klas II B Bangli, Jumat (1/11).
Kader senior PDIP, Ngakan Made Kutha Parwata, ikut merapat ke Golkar untuk maju tarung Pilkada Bangli 2020, sebagai Calon wakil Bupati (Cawsabup) pendamping I Made Subrata.
Dalam waktu dekat Pemkab konsultasi ke MenPAN RB terkait usulan PTT/GTT menjadi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja.
Badan Anggaran DPRD Bangli rapat bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) untuk membahas pra APBD tahun 2020 di gedung dewan, Kamis (24/10).
Demokrat Bangli ancang-ancang merapat ke PDIP Bangli.
Anggota DPRD Bangli soroti pendapatan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) RSU Bangli turun sekitar 25 persen atau setara Rp 15 miliar.
Keterancaman Bali kehilangan banyak bengang (ruang hijau pembatas antar desa,Red) tak hanya terjadi di wilayah padat penduduk, seperti Denpasar, jalur utama Denpasar – Tabanan, Denpasar – Gianyar, dan lainnya.
Golkar Bangli menyatakan belum menerima rekomendasi terkait penunjukan kader untuk menduduki posisi pimpinan di DPRD Bangli.
Anggota DPRD Bangli usulkan rekrutmen CPNS dan PPPK tidak dibuka untuk umum.
Di internal PDIP sendiri berkembang informasi kalau nama-nama yang diplot untuk ketua komisi sudah ada dan tinggal ditetapkan saja.
Persaingan sengit terjadi dalam perebutan kursi Wakil Ketua DPRD Bangli 2019-2024 dari Fraksi Golkar.
NasDem bergabung ke Golkar, maka fraksi akan bertambah solid dalam mengawal pembangunan Bangli yang lebih baik ke depan.
Bupati: Banyak Dewan New Comer Diharap Bikin Perubahan
Hari Ini, Anggota DPRD Bangli 2019-2024 Dilantik
Wakil Ketua DPRD Bangli, I Nyoman Basma, meminta Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Bangli melakukan kajian terkait anggaran untuk biaya operasional alat berat di tempat pembuangan akhir (TPA) Desa Landih, Kecamatan Bangli.
Anggota DPRD Bangli pertanyakan dana talangan yang diberikan kepada Koperasi Unit Desa (KUD) Sulahan, Kecamatan Susut, Bangli.
DPRD Bangli menggelar rapat kerja dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) di kantor DPRD Bangli, Selasa (18/6).
Berdasarkan hasil Pileg 2019, Partai Golkar meloloskan 6 orang kadernya ke DPRD Bangli.
Berdasarkan hasil Pileg 2019, dipastikan Kelurahan Cempaga, Kecamatan Bangli, Bangli tanpa keterwakilan di DPRD Bangli.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
-
Denpasar 31 Oct 2024 155 Pelamar PPPK Denpasar Dinyatakan TMS
-
Denpasar 31 Oct 2024 Pindah Memilih ke Denpasar Hanya 30 Orang
-
-
Badung 31 Oct 2024 Kios Pasar Seni Kuta Banyak Tutup
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)