Tag: Mayjen TNI Muhammad Zamroni
MANGUPURA, NusaBali - Kapolda Bali Irjen Pol Daniel Adityajaya bersama Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni, dan Pj Gubernur Bali Irjen (Purn) Sang Made Mahendra Jaya patroli malam tahun baru di wilayah Kota Denpasar dan Kabupaten Badung, Selasa (31/12) malam hingga Rabu (1/1) dinihari.
DENPASAR, NusaBali - Kapolda Bali Irjen Pol Daniel Adityajaya dan Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni pantau situasi Kota Denpasar dan Kabupaten Badung dari udara menggunakan helikopter, Jumat (27/12) siang.
DENPASAR, NusaBali - Kodam IX/Udayana siap membantu aparat kepolisian dan instansi terkait lainnya untuk mengamankan Natal dan Tahun Baru (Nataru).
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Muhammad Zamroni menerima kunjungan Kepala Staf Angkatan Laut India, Admiral Dinesh K Tripathi, pada Rabu (18/12).
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni memimpin upacara peringatan Hari Juang TNI Angkatan Darat (TNI AD) Tahun 2024 ke-79 yang digelar di Lapangan I Gusti Ngurah Rai, Asrama Praja Raksaka, Denpasar, Minggu (15/12) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-79 tahun 2024, Kodam IX/Udayana melaksanakan kegiatan ziarah rombongan ke Taman Makam Pahlawan (TMP) Pancaka Tirta Tabanan, Banjar Taman Sari, Desa Delod Peken, Tabanan, pada Kamis (12/12).
DENPASAR, NusaBali - Ada tiga kabupaten di Provinsi Bali yang merupakan wilayah teritorial Kodam IX/Udayana jadi lokasi program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) tahun 2025. Tiga kabupaten dimaksud adalah Tabanan, Buleleng, dan Badung.
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Muhammad Zamroni, pimpin pengamanan kunjungan kerja (kunker) Presiden Prabowo Subianto ke Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT). Presiden bersama rombongan tiba di Bandara El Tari Kupang, Selasa (3/12).
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Muhammad Zamroni meminta Aparatur Sipil Negara (ASN) yang berdinas di lingkungan Kodam IX/Udayana untuk meningkatkan profesionalitas.
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Muhammad Zamroni memimpin langsung acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) dan Tradisi Laporan Korps Pejabat Kodam IX/Udayana di Aula Supardi, Makodam IX/Udayana, Jalan Udayana Nomor 1 Denpasar, Jumat (29/11).
AMLAPURA, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya bersama Kapolda Bali Irjen Pol Daniel Aditya Jaya dan Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni melakukan monitoring wilayah pasca pemungutan suara Pilkada serentak 2024.
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni memimpin langsung Sidang Parade Calon Bintara Prajurit Karier (Caba PK) TNI AD Reguler Pria Gelombang II Tahun Anggaran 2024 tingkat panitia daerah (Panda) Denpasar, pada Rabu (20/11). Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Supardi Makodam IX/Udayana
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni pimpin langsung upacara serah terima jabatan (Sertijab) Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) 900/SBW dari Letkol Inf Yudhison Rianta Tarigan kepada Mayor Inf Rendra Agit Trisnawan.
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni menerima audiensi dari Rektor Universitas Udayana (Unud) yang baru dilantik, Prof Ir I Ketut Sudarsana, di Makodam IX Udayana di Denpasar, Jumat (1/11).
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udyana Mayjen TNI Muhammad Zamroni pimpin upacara serah terima jabatan dan Tradisi Laporan Korps Inspektorat Kodam (Irdam) IX/Udayana dari Mayjen TNI Yusman Madayun kepada Brigjen TNI Subagyo WG yang digelar di Hall Makodam IX/Udayana, Denpasar, pada Senin (7/10).
DENPASAR, NusaBali - Empat pejabat di Kodam IX/Udayana mendapat promosi jabatan baru. Upacara serah terima jabatan dari para pejabat dimaksud digelar di Aula Supardi Makodam IX/Udayana, Denpasar, Selasa (10/9), dipimpin oleh Pangdam Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni.
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni beri kuliah umum untuk mahasiswa baru di Universitas Pendidikan Nasional (Undiknas), Jumat (6/9).
DENPASAR, NusaBali - The Military Legislative Affairs Delegation of the Chinese People's Liberation Army (CPLA) dipimpin Major General Wang Ling yang juga merupakan Kepala biro hukum Central Military Commission (CMC) melakukan kunjungan persahabatan ke Kodam IX/Udayana, Rabu (4/9) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Selaku Komandan Satuan Tugas Pengamanan Wilayah (Dansatgas Pamwil) dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Indonesia-Africa Forum (IAF) ke-2 dan High-Level Forum on Maritime Security and Prosperity (HLF MSP) 2024, Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni meninjau lokasi posko pengamanan dan venue kegiatan, pada Rabu (28/8).
DENPASAR, NusaBali - Pangdam IX/Udyana Mayjen TNI Muhammad Zamroni memimpin apel gelar pasukan di Lapangan Puputan Margarana, Niti Mandala, Renon, Denpasar, pada Selasa (27/8) pagi.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 03 Jan 2025 Pemkot Rancang Pembangunan SJUT
-
Denpasar 03 Jan 2025 Digelontor Rp 40 Miliar untuk 27 Ruang Kelas
-
-
-
-
-
Berita Foto
Perayaan Tahun Baru 2025 di Pantai Mertasari
Penyebrangan Ketapang-Gilimanuk
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Nusa Ning Nusa
Nasib Sedih Tanah-tanah Bali
BELAKANGAN semakin banyak masalah menimpa Bali. Paling sering mendapat sorotan adalah perkembangan pariwisata yang begitu pesat tak terbendung, karena memang kesannya dibiarkan los.